About the Journal
Jurnal Teologi RAI (diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Teologi Rajawali Arastamar Indonesia Batam) adalah sebuah platform akademis yang menghadirkan kajian mendalam dan ilmiah tentang studi teologi, eksegesis Alkitab, teologi historika, dan misi. Jurnal ini bertujuan untuk menyajikan analisis yang mendalam, interpretasi yang kritis, dan pemahaman yang lebih baik terkait area-area tersebut. Dengan pendekatan dan metodologi ilmiah yang kredibel, jurnal ini menjadi tempat bagi para sarjana, teolog, sejarahwan, ahli biblika, dan peneliti yang tertarik untuk memahami isu-isu kontemporer dari iman Kristen, sejarah gereja, misi, dan eksegesis Alkitab.
Journal Title | : Jurnal Teologi RAI |
Frequency | : April, Agustus, Desember |
E-ISSN | : 3046-8167 |
Editor in Chief | : Dr. Deky H.Y.Nggadas M.Div., M. Th |
DOI Prefix | : |
Publisher | : STT-RAI Batam |
Accreditation | : |
Current Issue
Vol. 1 No. 2 (2024): Jurnal Teologi RAI - Edisi Agustus
RAI Journal of Theology (published by Rajawali Arastamar Indonesia Theological Seminary) is an academic platform that presents in-depth and scientific studies of theology, biblical exegesis, historical theology and missions. This journal aims to provide in-depth analysis, critical interpretation, and a better understanding of those areas. With a credible scientific approach and methodology, this journal is a place for scholars, theologians, historians, biblical experts, and researchers who are interested in understanding contemporary issues of the Christian faith, church history, missions, and biblical exegesis.
Published:
2024-08-31
Articles
-
PERJUMPAAN DEKONSTRUKSI DERRIDA DAN TEOLOGI DOGMATIK: SEBUAH ANALISIS DIALEKTIK DAN RESPONS APOLOGETIK
- Pdf | Views: 117 times | Download : 141 times
-
SARANA EFEKTIF MENGHADAPI ISU ANXIETY DAN LONELINESS: BIMBINGAN MENTORING KONSELING METODE KRISTEN
- Pdf | Views: 83 times | Download : 99 times
-
KAJIAN TEOLOGIS TENTANG PAEDOCOMMUNION BERDASARKAN TEKS 1 KORINTUS 10:16-17 DAN IMPLIKASINYA BAGI GEREJA PRESBITERIAN DI INDONESIA
- Pdf | Views: 31 times | Download : 51 times
-
PERAN IRA ALAWE SO HALOWO DI GEREJA ANGOWULOA FAAWOSA KHO YESU (AFY)
- Pdf | Views: 71 times | Download : 61 times
-
IMAN YANG MEMBUAHKAN MUJIZAT MENURUT MARKUS 5:21-42
- Pdf | Views: 69 times | Download : 89 times
-
MEMIMPIN GENERASI MIGRAN: PERAN GEREJA DALAM MENDORONG DAN MEMBANTU REMAJA DALAM PERJALANAN MENUJU IMAN
- Pdf | Views: 73 times | Download : 94 times
-
MAKNA FRASA "TAKUT AKAN TUHAN" DALAM KEKRISTENAN MODERN: PERSPEKTIF DAN IMPLEMENTASI BERDASARKAN AMSAL 1:7
- Pdf | Views: 156 times | Download : 150 times